Tips sehat dan resep masakan merupakan blog yg berbagi tentang tips menjaga kesehatan tubuh,kecantikan dan juga berbagi tentang resep masakan ,yg di bagikan ke halayak umum,semoga bermanfaat bagi kita semua.amiiiin!

Obat herbal untuk penyakit asam urat

Obat herbal untuk penyakit asam urat

        Asam urat sendiri merupakan penyakit persendian,yg di sebabkan karna tingginya kandungan asam yg terdapat pada darah dalam tubuh manusia,di masyarakat kita penyakit ini sering di sebut rematik gout,atau juga sering di sebut Asam urat,seseorang bisa di katakan mengidap penyakit asam urat ketika kadar asam yg terdapat dalam darahnya melebihi 7mg/dl pada laki-laki,adapun pada perempuan2 diatas 6mg/dl,ketika kristal asam urat mengendap pada darah ,pada persendian,biasanya akan terjadi sakit mendadak/nyeri yg luar biasa hal ini biasanya sering terjadi pada malam hari yg pada umumnya menyerang sendi tumit,lutut,juga jempolaki.
 
    Lalu kenapa sih asam urat bisa meninggat dan terjadi sakit?jawabanya adalah:terjadi suatu gangguan metabolisme walhasil kadar asam meninggat dan mengkristal dalam darah/persendian hal ini akan lebih di perparah ketika terjadi gangguan pada ginjal sehingga tdk dapat membuat asam urat dalam jumblah yg cukup banyak ketika buang air kecil.

    Selain itu tingginya asupan zat purin dalam tubuh juga dapat menyebabkan penyakit asam urat apabila purin yg masuk dalam tubuh melebihi yg di butuhkan oleh tubuh manusia.

     Gejala/tanda-tanda seseorang terserang penyakit asam urat.

_serangan asam urat biasanya terjadi tiba-tiba yg biasanya setelah mengkonsumsi menu makanan yg terkandung banyak purin.
-Kalau mulai terserang,biasanya sendi terasa nyeri,mengkilat,bengkak,berwarna kemerahan,dan akan sakit ketika di sentuh.
-Terjadi demam,lemas,dingin,bahkan jantung berdebar
-bahkan di tingkat gout kronis,akan timbul benjolan/tofus.ini biasanya sering terjadi di ujung siku,lutut,punggung,tangan juga kaki


 apabila hal diatas terjadi pada anda maka segera lakukan hal di bawah ini:

hindari mengkonsumsi makanan yg mengandung purin tinggi,seperti contoh,bayam,melinjo,daun singkong,kangkung,kacang2an termasuk olahanya seperti tempe,tahu,oncom,jeroan hewan,asparagus,kerang,udang,kepiting atau makanan laut lainya.makanan yg di awetkan,tape dan minuman beralkohol.

  tips membuat obat herbal asam urat

 pastikan minum air putih yg banyak untuk mengeluarkan zat purin dari urin,mengkonsumsi buah yg kaya kandungan air,seperti blewah,semangka,blewah dan jeruk.

 obat herbal untuk asam urat

Resep 1.

- sediakan 10gram daun sambiloto kering
- 40gram temulawak
- 25gram jahe merah
- 2 helai batang serai

    cara membuat obat herbal asam urat

pastika cuci bersih semua bahan yg di sediakan,iris2 jahe merah,temu lawak,lalu rebus menggunakan 1000 cc air mineral sampai mendidih hinga tersisa 500cc saja kemudian angkat dinginkan dan saring minum pagi dan sore setelah makan.

  Resep 2.untuk membuat obat herbal asam urat

- 30gram daun kumis kucing yg telah di keringkan
- 20gram tumbuhan ceplukan kering
-60gram akar alang-alang

cara membuatnya.

cuci bersih semua bahan yg di sediakan lalu rebus menggunakan 1000cc air mineral,sampai mendidih dan hanya tersisa 500cc air saja dinginkan lalu saring dan minum 2x sehari pagi dan sore setelah makan
     Resep yg kedua ini juga dapat di konsumsi bagi yg mengalami gangguan ginjal,juga bagi yg mengalami infeksi saluran kemih.

   Resep 3.
- sediakan 15 lembar daun salam
- 5 buah bunga mahkota dewa di keringkan

   Cara membuatnya;

cuci semua bahan yg telah di sediakan lalu rebus menggunakan 600cc air hingga tersisa separuhnya saja.dinginkan lalu saring minum 2xsehari pagi dan sore setelah makan.

   untuk resep silahkan di pilih salah satu saja mana yg cocok dan mudah bahanya untuk di dapatkan.

====== salam sehat selalu semoga bermanfaat=======

Bagikan ke :

Facebook Google+ Twitter
Posted by wajibnya menetapi jamaah, Published at Monday, April 28, 2014
Copyright © 2013 tips sehat Dan resep masakan | Partner Pathmo Media And Tempat Wisata di Bali