Bahan - bahan untuk membuat perkedel enak dan gurih
- 1 kg kentang,kupas dan potong memanjang
- 5 btr B,merah di iris tipis2
- 3 siung b.putih di cincang
- 3 btg seledri2 btg bawang prei
- 1 sendok teh bubuk merica
- 1 sendok teh bubuk pala
- 1 sendok makan bubuk apel
- 2 btr telur pisahkan antara putih dan kuning asem
- Garam secukupnya/garam halus
Cara membuat perkedel paling enak dan gurih.
- setelah kentang di kupas,di cuci dan di ptong ,lalu di goreng hingga matang, lalu angkat dan tiriskan
- kemudian haluskan kentang yg telah matang.
- tumis bawang prei,bwang putih juga bawang merah.
- masukan bawang yg telah di tumis ke dalam adonan kentang,kemudian masukan kuning telur,pala,merica,bubuk kaldu,juga garam dan aduk hingga rata.
- langkah selanjutnya bentuk adonan bulat agak pipih,celupkan ke dalam telur yg telah di kocok terlebih dahulu,kemudian goreng menggunakan minyak yg telah panas hingga warna berubah kuning kecoklatan.lakukan hingga semua adonan habis.
perkedel paling enak dan gurih siap di sajikan.
Baca juga:
Resep membuat kue nastar keranjang untuk lebaran
Resep ayam teriyaki enak dan lezat
Resep membuat sambal seruit khas lampung
Tips sehat dan cantik alami
Posted by Thursday, May 29, 2014
, Published at